Siswa Akpol Dapat Pembinaan di Mapolres Cianjur |
Dalam pengarahan tersebut Dir Bintarlat Lemdik AKPOL mengharapkan keterampilan dan kemampuan siswa yang didapat di lembaga pendidikan dapat diterapkan dalam pelaksanaan latihan kerja di Polres Cianjur.
"Sudah seharusnya apa yang didapat para siswa/siswi selama mengikuti pendidikan dipraktekkan dan praktek latihan kerja ini. Dari latihan ini akan menjadi sebuah pengalaman kelak kalau mereka sudah keluar dari pendidikan dan terjun langsung menjadi anggota polisi," katanya (KC-02)**.
Comments0
Terima Kasih atas saran, masukan, dan komentar anda.