Plt Bupati Cianjur H. Herman Suherman mengatakan agar apa yang diberikan oleh Pemerintah dapat dirasakan manfaatnya langsung oleh para KPM. “Mudah-mudahan besar manfaatnya bagi masyarakat khususnya para KPM,” katanya.
Related Article
Sementara dalam kesempatan tersebut PLT Bupati melihat langsung proses penyalurannya agar benar-benar tepat sasaran. Sedikitnya ada 2000 KPM dari 4 Desa di Kecamatan Cidaun diantaranya Desa Kalapa Nunggal, Desa Mekarwangi, Desa Mekarjaya, Desa Sukamulya mendapatkan Bantuan langsung dari Program PKH. (Net/Kominfo)
Comments0
Terima Kasih atas saran, masukan, dan komentar anda.